JAKARTA, Indonesia (6 Agustus 2020) – Nissan di Indonesia dan Indomobil Group hari ini mengumumkan bahwa Nissan Motor Co. Ltd. (Nissan) dan Indomobil Group telah menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan maksud membentuk kemitraan strategis untuk memperkuat merek Nissan di pasar otomotif Indonesia.